KODIM 0410/KBL BERSAMA SATGAS COVID-19 MELAKSANAKAN PATROLI HIMBAUAN COVID-19
BANDARLAMPUNG, BUMIWAWAY.ID – Satuan penugasan gugus tugas (Satgas) Covid-19 melaksanakan patroli himbauan penularan dan pencegahan covid-19 di wilayah Kota Bandarlampung.